Kota Tanjung Balai, INDONESIAPARLEMEN.COM -Ditengah kondisi Pandemi Covid – 19, segala upaya dilakukan oleh pemerintan dan semua instansi dengan harapan menurunnya kasus penyebaran Covid – 19, ditengah masyarakat guna memutus rantai penyebaran Virus Corona atau Covid -19,

Dukung program pemerintah Babinsa Koramil 09/ TB, sosialisasikan Protokol Kesehatan ( Prokes), Covid -19, dan kebesihan lingkungan kepada masyarakat binaanya, Selasa (24/11:2020), di warung kopi Ilham, Kelurahan Sejahtera, Kec. Tanjung Balai Utara, Kota Tanjung Balai, Prov. Sumatera Utara.

Komandan Kodim 0208/ Asahan, melalui Babinsa Koramil 09/ TB, Serda Erwinsyah, kepada wartawan menyampaikan, tujuan Komunikasi Soisial (komsos), guna mensosialisasikan kepada masyarakat binaan untuk menjalankan Protokol Kesehat (Prokes), dengan Memakai Masker, Menjaga Jarak dan Mencuci Tangan.

Kemudian, menjaga kebersihan diri sendiri, menjaga kebersihan lingkungan rumah masing masing, tidak membuang sampah sembarangan yang mengakibatkan polusi, karna dengan lingkungan bersih suasa akan terasa nyaman dan penularan Virus Covid -19, semangkin kecil.

Serda Erwinsyah mengajak masyarakat bersama Kepala Lingkungan dan Kelurahan untuk melaksanakan gotong royong melalui kegiatan Jumat Bersih, agar lingkungan kita menjadi bersih, harapnnya. (Surya Dmk)